Menhut Lepasliarkan Satwa Dilindungi dan Beri 12 SK Perhutanan Sosial di Sorong

SORONG, BERITALINGKUNGAN.COM– Menteri Kehutanan (Menhut) Raja Juli Antoni melakukan pelepasliaran satwa yang dilindungi di Sorong, Papua Barat. Menhut Raja Antoni juga memberikan 12 SK Perhutanan Sosial untuk 155 KK kelompok perhutanan sosial. “Jadi ada pelepasliaran jenis-jenis burung, kedua tadi saya menyerahkan SK Perhutanan Sosial untuk 12 desa Kelompok Tani, jumlah totalnya 33 ribu hektare,” ujar […]

Continue Reading

Friends of the Earth Kutuk Laporan Tentang Kekerasan Terhadap Masyarakat oleh Astra Agro Lestari dan Kepolisian

Ilustrasi aksi aktivis Friends of the Earth (FOE). Foto : Foe.org. JAKARTA/WASHINGTON/AMSTERDAM – Kelompok Friends of the Earth (FOE) mengecam keras laporan baru tentang kekerasan dan ancaman kriminalisasi terhadap masyarakat di Sulawesi, Indonesia, oleh anak perusahaan Astra Agro Lestari (AAL) dan Korps Brigade Mobil (Brimob), satuan taktis militer kepolisian nasional Indonesia. Insiden baru-baru ini merupakan […]

Continue Reading

Jaga Hutan, Menhut Gandeng Kementerian Pertahanan

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM- Menteri Kehutanan (Menhut), Raja Juli Antoni, dan Menteri Pertahanan, Sjafrie Sjamsoeddin, mengadakan pertemuan strategis di Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta, pada hari Selasa, 19 November 2024. Pertemuan ini berfokus pada pembahasan sinergi antar-kementerian dalam bidang penegakan hukum dan pengelolaan hutan lestari. Menhut Raja Juli kepada awak media menyampaikan bahwa pertemuan dengan Menteri Pertahanan Kolaborasi […]

Continue Reading

Koalisi Advokasi UU KSDAHE Apresiasi Putusan MK untuk Konservasi Berkeadilan

Ilustrasi anggota masyarakat adat Dayak Iban Sungai Utik sedang berada di kawasan hutan adat mereka di Dusun Sungai Utik, Desa Batu Lintang, Kecamatan Embaloh Hulu, Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. Foto: Dok. Pribadi/Herkulanus Sutomo Mana. JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM – Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia (MK RI) pada Kamis, 14 November 2024, mengeluarkan Putusan Sela Nomor 132-PS/PUU-XXII/2024 terkait […]

Continue Reading

Film Dokumenter “17 Surat Cinta” Membongkar Realita Deforestasi dari Aceh hingga Papua

LHOKSEUMAWE, BERITALINGKUNGAN.COM – Gala Premiere Film dokumenter “17 Surat Cinta” diputar serentak di sejumlah wilayah Indonesia salah satunya di Kota Lhokseumawe, Minggu (17/11). Film yang disutradarai oleh Dandhy Laksono ini mengajak penonton menjelajahi sisi lain dari perlindungan lingkungan di Aceh hingga Papua dan mempertanyakan efisiensi penetapan wilayah konservasi dalam menjaga ekosistem dan keanekaragaman hayatinya dari […]

Continue Reading

Menteri Kehutanan Optimis Jalankan Target Reforestasi 12 Juta Hektar

Menteri Kehutanan Raja Antoni. BAKU, BERITALINGKUNGAN.COM– Kementerian Kehutanan bergerak cepat menindaklanjuti arahan Presiden RI terkait reforestasi 12 juta hektar lahan yang telah disampaikan melalui pidato Utusan Khusus Presiden, Hashim S. Djokohadikusumo, dalam Konferensi Perubahan Iklim ke-29 (COP 29) di Baku, Azerbaijan. Menteri Kehutanan Raja Antoni menyatakan pihaknya akan segera menyusun peta jalan (road map) dan […]

Continue Reading

Buka Pavilion Indonesia di COP29, Menhut Ajak Kolaborasi Jaga Hutan Indonesia

BAKU, BERITALINGKUNGAN.COM – Menteri Kehutanan (Menhut) Raja Juli Antoni mengajak seluruh pihak untuk berkolaborasi dalam menjaga hutan Indonesia demi masa depan generasi mendatang. Pesan ini disampaikan dalam sambutannya pada pembukaan Indonesia Pavilion di Conference of the Parties (COP) ke-29, yang berlangsung di Baku, Azerbaijan, Senin (11/11/2024). Raja Juli Antoni menekankan bahwa perlindungan terhadap hutan membutuhkan […]

Continue Reading

Mengubah Paradigma, SDA Hayati Kini Sumber Pendanaan Berkelanjutan bagi KLHK

Ilustrasi: hutan hujan tropis yang kaya akan keanageragaman hayati. Foto: Shades3d/Freepik). JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM – Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) saat ini sedang merancang model pembagian keuntungan yang berkeadilan untuk pemanfaatan sumber daya alam hayati (SDAH) sebagai sumber pendanaan berkelanjutan. Hal ini menjadi upaya untuk mengubah pandangan pengelolaan keanekaragaman hayati yang selama ini dianggap sebagai […]

Continue Reading

Tok! Indonesia Setujui Badan Permanen Dunia untuk Masyarakat Adat di COP-16

Suasana Conference of the Parties (COP) to the Convention on Biological Diversity (COP 16 CBD) di Cali, Kolombia pada 24 Oktober 2024 CALI, BERITALINGKUNGAN.COM- Setelah negosiasi yang intensif, Konferensi Para Pihak Konvensi Keanekaragaman Hayati (COP-16 CBD) di Cali, Kolombia, membuat sejarah dengan membentuk badan permanen pertama yang mengakui kontribusi masyarakat adat dan komunitas lokal bagi pelestarian […]

Continue Reading

Ketika Hutan Jadi Rumah dan Apotek, Pesan dari Masyarakat Adat Kalimantan di COP16

Hutan Kalimantan. Foto : prcfindonesia.org CALi, BERITALINGKUNGAN.COM – Konferensi Para Pihak ke-16 pada Konvensi Keanekaragaman Hayati (COP16 CBD) yang diselenggarakan di Cali, Kolombia, dari 21 Oktober hingga 1 November 2024, menjadi ajang bagi masyarakat adat Kalimantan untuk memperjuangkan hak dan memperkenalkan praktik konservasi mereka kepada dunia. Kehadiran perwakilan masyarakat adat dari Kalimantan, khususnya dari komunitas […]

Continue Reading