Eh Ada Badak Sumatera di Kalimantan

Ilustrasi badak sumatera. Foto : Istimewa. SENDAWAR,BL – Tim monitoring World Wildlife Fund-Indonesia (Dana Satwa Internasional) menemukan jejak segar yang diduga jejak badak sumatera (Dicerorhinus sumatraensis) pada survai Februari lampau di hutan-hutan di Kutai Barat, Kalimantan Timur. Tim survai menemukan jejak kaki di tanah, bekas kubangan, bekas gigitan dan pelintiran pada pucuk tanaman di kabupaten yang […]

Continue Reading

Bumitama Diminta Berhenti Membahayakan Nyawa Orangutan

Orangutan yang menghuni kawasan Taman Nasional Tanjung Puting. Foto : Marwan Azis/Beritalingkungan.com JAKARTA, BL- Centre for Orangutan Protection (COP) dan Jakarta Animal Aid Network (JAAN) mendesak PT Bumitama untuk menghentikan penghancuran kawasan berhutan di Tumbang Koling, Kalimantan Tengah. Kawasan berhutan tersebut merupakan habitat penting bagi 11 jenis satwa liar dilindungi seperti orangutan (Pongo pygmaeus), Beruang […]

Continue Reading

Persahabatan Seekor Anjing dan Lumba-lumba

    Persahabatan antara seekor anjing bernama Grizzly dan lumba-lumba. http://awwaboutanimals.com Video menarik, yang mempertontonkan persahabatan dua makhluk biasa di planet ini.  Persahabatan seekor anjing dan lumba-lumba (dolphins). Ini adalah kisah nyata seekor anjing yang mencintai lumba-lumba. Anjing kecil berbuluh ini bernama Grizzly. “Suatu hari Grizzly dan saya menemukan singa laut yang sedang sakit dan hampir […]

Continue Reading

Burung Hantu Raksasa

Foto : Alan Berner | The Seattle Times Diselamatkan di Capitol Hill pada pertengahan November 2012, seekor burung hantu bersalju yang dirilis di Volunteer Park oleh Sarvey Perawatan Wildlife Center dan juga dipublikasikan di editorandpublisher.com. Burung hantu, dengan lebar sayap lebih dari 3 meter, meninggalkan peti yang kedua setelah pintu dibuka. Sebuah kerumunan menyaksikan burung […]

Continue Reading

Bayi Harimau Sumatera Langka Lahir di Negeri Paman Sam

Diperkirakan hanya ada 400 harimau Sumatera yang masih tersisa di alam liar. SAN FRANCISCO, BL- Seekor harimau Sumatera melahirkan seekor bayi sehat di Kebun Binatang San Francisco akhir pekan lalu, menambah jumlah subspesies yang langka tersebut, ujar petugas kebun binatang pada Kamis (15/2). Petugas kebun binatang mengawasi sepasang harimau di zona terpencil Lion House melalui […]

Continue Reading

Ditemukan Jenis Burung Hantu Baru dari Pulau Lombok

Celepuk rinjani (Otus jolandae). Foto  : Philippe Verbelen BOGOR, BL– Kabar gembira dari dunia konservasi satwa, temuan jenis burung hantu (celepuk) baru dari Pulau Lombok, Nusa Tenggara Barat, kembali menambah khasanah keanekaragaman hayati Indonesia.    Jenis burung hantu yang diberi nama celepuk rinjani (Otus jolandae) tersebut diterbitkan dalam jurnal ilmiah PLOS ONE edisi Februari 2013 […]

Continue Reading

Sekda Ketapang Resmikan Pusat Penyelamatan dan Konservasi Orangutan

Penandatangan peresmian Pusat Penyelamatan dan Konservasi Orangutan – Yayasan IAR Indonesia  yang dilakukan  Drs. H. Andi Djamiruddin, M.Si., Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang (14/2). KETAPANG, BL- Yayasan IAR Indonesia  meresmikan pembukaan ”Pusat Penyelamatan dan Konservasi Orangutan – Yayasan IAR Indonesia yang terletak di Desa Sungai Awan Kiri, Kecamatan Muara Pawan, Kabupaten Ketapang, Provinsi Kalimantan Barat. Pusat […]

Continue Reading

Kehidupan Gajah Terkuak Melalui Kotorannya

Tampak kotoran gajah di Tangkahan, Taman Nasional Gunung Leuser, Sumatera Utara yang diletakan diatas alas berwarna putih. Foto : dok Marwan Azis/Greenpress/Beritalingkungan.com JAKARTA, BL-Upaya perlindungan atau konservasi satwa tak hanya bisa dilakukan dengan membuat tempat penangkaran, kini dengan semakin berkembangnya ilmu pengetahuan upaya tersebut bisa dimulai dari feses (kotoran) satwa tersebut. Adalah lembaga swadaya masyarakat […]

Continue Reading

Bangau Bluwok, Burung Rentan di Lahan Basah

Bangau Bluwok. Foto : Asep Ayat/ Burung Indonesia JAKARTA, BL-Burung Indonesi merilis burung  bluwok sebagai burung rentan di Lahan Basah. Rilis tersebut dikeluarkan bertepatan dengan peringatan Hari Lahan Basah pada 02 Februari setiap tahun. Bangau bluwok (Mycteria cinerea) merupakan burung air yang populasinya relatif sedikit dengan perkembangbiakan lambat. Habitat alami burung berukuran 92 cm ini […]

Continue Reading