JAKARTA, BL-Malam ini, setidaknya ada gempa bumi dilansir situs Badan Metereologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) yang mengguncang Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara dan Jayapura Provinsi Papua. Namun kedua gempa ini tidak berpotensi menimbulkan tsunami
Daerah lainnya juga terkena gempa pada pukul 19:11:17 WIB adalah Jayapura Papua dengan kedalaman 160 km Barat Daya Jayapura, 318 km Timur Laut Timika, 367 km Timur Laut Keawkwa , 436 km Tenggara Biak-PAPUA dan 439 km Timur Laut Nabire pada 3.22 LS – 139.44 BT dengan kekuatan 6.2 SR, namun gempa tersebut tidak berpotensi menimbulkan tsunami. (Marwan Azis)