Terkubur di Bawah Nikel, Nyawa yang Terlupakan di Tanah Morowali

Ilustrasi tambang nikel. Dok : Beritalingkungan.com MOROWALI, BERITALINGKUNGAN.COM– Di tengah gelap malam Morowali, Sulawesi Tengah, pada pukul 00.10 WITA, tanah tiba-tiba bergeser, menggulung manusia dan mesin ke dalam perut bumi. Tailing—limbah berlumpur hasil tambang nikel—yang disimpan dalam bendungan buatan, pecah dan mengalir liar. Empat operator alat berat yang tengah bekerja di kawasan penyimpanan itu tak […]

Continue Reading

WALHI Dukung Protes Warga Desa Labota Terhadap PT IMIP Atas Kerusakan Lingkungan

ILUSTRASI. Kawasan industri PT Indonesia Morowali Industrial Park (IMIP) di Sulawesi Tengah.  PALU, BERITALINGKUNGAN.COM – WALHI Sulawesi Tengah menyatakan dukungannya terhadap aksi protes yang dilakukan oleh ratusan warga Desa Labota yang tergabung dalam Aliansi Gerakan Masyarakat Desa Labota Sadar Lingkungan (GMDLSL). Aksi ini merupakan bentuk keprihatinan masyarakat terhadap kerusakan lingkungan akibat aktivitas industri nikel di […]

Continue Reading

Banjir Kembali Landa Parigi Moutong Sulteng, Tiga Orang Jadi Korban Jiwa

Kondisi Desa Sibalago, Kecamatan Toribulu, Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah terdampak banjir pada Minggu (23/6). Foto : BPBD Kabupaten Parigi Moutong. PARIGI MOUTONG, BERITALINGKUNGAN.COM – Banjir kembali melanda Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah (Sulteng), pada Minggu (23/6) pukul 04.38 WITA. Banjir kali ini menimpa Desa Sienjo dan Desa Sibalago di Kecamatan Toribulu. Sebanyak tiga orang warga […]

Continue Reading

Proyek “No-Trash River” Diluncurkan di Manado, Cegah 250 Ton Sampah Per Tahun Masuk ke Taman Nasional Laut Bunaken

MANADO, BERITALINGKUNGAN.COM– No-Trash Triangle Initiative (NTTI) dengan bangga mengumumkan peluncuran proyek “No-Trash River”, sebuah inisiatif inovatif yang bertujuan mencegah lebih dari 250 ton sampah plastik masuk ke Taman Nasional Laut Bunaken setiap tahunnya. Proyek ini akan memasang 20 pembatas sungai di seluruh Manado, dengan pembatas pertama telah dipasang di muara sungai Sario minggu ini. Proyek […]

Continue Reading

Banjir Rendam Konawe Utara Sultra, Ribuan Warga Terdampak

Warga dibantu para petugas berjibaku menyebrangi ruas jalan yang terendam banjir di Desa Sambandete, Konawe Utara. Foto: BPBD Kabupaten Konawe Utara KONAWE, BERITALINGKUNGAN.COM- Banjir yang melanda Kabupaten Konawe Utara, Sulawesi Tenggara (Sultra), sejak Jumat (3/5) masih menimbulkan dampak yang signifikan di tujuh kecamatan yang terkena imbasnya. Kecamatan yang terdampak meliputi Langgikima, Landawe, Wiwirano, Oheo, Asera, […]

Continue Reading

180 Rumah di Kota Palu Terendam Banjir, Warga Diminta Waspada

Kondisi banjir di Kota Palu, Sabtu (4/5). Foto : BPBD Palu. PALU, BERITALINGKUNGAN.COM – Kota Palu, Sulawesi Tengah, kembali dilanda banjir akibat hujan deras pada Sabtu (4/5). Banjir yang terjadi sejak pukul 09.00 WITA ini merendam sejumlah wilayah, termasuk Kelurahan Baru dan Kelurahan Ujuna di Kecamatan Palu Barat. Menurut laporan dari Pusat Pengendalian Operasi (Pusdalops) […]

Continue Reading

Satu Warga Meninggal Dunia Akibat Banjir Merendam Kabupaten Sidenreng Rappang

Potret banjir yang merendam Kabupaten Sidereng Rappang, Sulawesi Selatan. Foto : BPBD Kabupaten Sidereng Rappang. SIDRAP, BERITALINGKUNGAN.COM – Tragedi banjir melanda Kabupaten Sidenreng Rappang, Sulawesi Selatan pada Jumat (3/5) pukul 03.03 WITA, menelan korban jiwa dan merusak puluhan rumah. Peristiwa ini dipicu oleh hujan deras yang terus menerus mengguyur sejumlah wilayah. Menurut laporan dari Kepala […]

Continue Reading

Tragedi Banjir dan Longsor di Kabupaten Luwu: 14 Warga Tewas, Ratusan Mengungsi

Inilah potret banjir yang merendam Kabupaten Luwu, Provinsi Sulawesi Selatan. Foto : BPBD Kabupaten Luwu LUWU, BERITALINGKUNGAN.COM– Kabupaten Luwu, Provinsi Sulawesi Selatan, dilanda tragedi banjir dan longsor yang menyebabkan kehilangan nyawa dan kerugian materil yang signifikan. Menurut laporan resmi yang diterima dari Kepala Pusat Data, Informasi, dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Dr. Abdul Muhari, sebanyak 14 […]

Continue Reading

Erupsi Gunung Ruang, Pemerintah Terus Upayakan Evakuasi Sembilan Ribu Lebih Warga Terdampak Erupsi Gunungapi Ruang

Proses evakuasi warga dari Pulau Tagulandang menggunakan KRI Kakap-881, Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulawesi Utara, Rabu (1/5). FOTO: TNI AL MANADO, BERITALINGKUNGAN.COM– Pemerintah terus mengupayakan proses evakuasi terhadap 9.083 warga yang berada di Pulau Tagulandang dalam radius 7 kilometer (km) dari pusat erupsi Gunungapi Ruang, Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara, sebagaimana rekomendasi dari Pusat Vulkanologi dan Mitigasi […]

Continue Reading

YLK Indonesia Mengapresiasi Inisiasi Ranperda Pengelolaan Terumbu Karang di Sulsel

Ilustrasi terumbu karang. MAKASSAR, BERITALINGKUNGAN.COM-Yayasan Konservasi Laut (YLK) Indonesia memberikan apresiasi dan dukungan terhadap inisiatif Panitia Khusus Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Sulawesi Selatan dalam pembentukan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Pengelolaan Terumbu Karang Berbasis Masyarakat. Direktur Eksekutif YKL Indonesia, Nirwan Dessibali, menyatakan bahwa kehadiran Ranperda ini diharapkan dapat menjadi landasan hukum yang kuat […]

Continue Reading