Ini Rumah Masa Depan Ramah Lingkungan

Sebuah rumah yang terletak di Concord, Massachusetts, Amerika Serikat memiliki fungsi ramah lingkungan. Rumah ini bisa ditempuh dengan berjalan kaki dari pusat kota karena jaraknya yang sangat dekat. Hal-hal yang menjadi prioritas desain rumah ini adalah lingkungan sekitarnya berkualitas udara sangat baik, tidak terlalu besar untuk memaksimalkan ruang, hemat energi, dan bisa mengantisipasi penggunaan energi […]

Continue Reading

KLH Terus Dorong Penghapusan Bahan Perusak Ozon

Pihak KLH bersama puluhan jurnalis mengunjungi ke PT Panasonic Manufacturing Indonesia pada 13 September lalu. Foto : KLH.  JAKARTA, Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) terus berupaya mendorong penghapusan bahan perusak ozon dikalangan Industri. Hal tersebut dilakukan sebagai bagian dari komitmen Pemerintah Indonesia yang telah meratifikasi Konvensi Wina dan Protokol Montreal, yang merupakan suatu kesepakatan internasional dalam […]

Continue Reading

Teknologi Modifikasi Cuaca Berhasil Minimisir Curah Hujan

JAKARTA, BL-  Teknologi modifikasi cuaca yang dilakukan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) bekerjasama BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika) serta BNPB (Badan Nasional Penanggulangan Bencana) berhasil mengurangi curah hujan. Sejak digelarnya operasi modifikasi cuaca oleh BNPB bersama BPPT didukung BMKG dan TNI pada 26 Januari 2013 hingga hari ini sudah 108,6 ton bahan semai […]

Continue Reading

Update Informasi Gempa-Cuaca via Android

JAKARTA, BL- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengembangkan aplikasi khusus berbasis Android, yang diberi nama “Info Gempa dan Cuaca”. Aplikasi tersebut disediakan secara gratis untuk perangkat berbasis Android oleh BMKG. Informasi itu dapat diunduh melalui Google Play Store.”Informasi yang ditampilkan identik dengan data yang ada di situs resmi BMKG. Untuk sementara ini “Info Gempa […]

Continue Reading

4 Sorti Penerbangan Dikerakan Untuk Antisipasi Banjir

JAKARTA, BL- Teknologi modifikasi cuaca pada hari ini dilakukan oleh BNPB bersama BPPT, BMKG dan TNI AU dengan melakukan penyemaian 4 sorti penerbangan pesawar herkules dan casa di timur, tenggara, dan selatan Jabodetabek. DR. Sutopo Purwo Nugroho, Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB mengungkapkan, 18 batang flare dibakar di 14 lokasi dan GBG larutan […]

Continue Reading

Warga Kaimana Minta Layanan PDAM Merata

KAIMANA, BL-Hingga saat ini masih terdapat ratusan bahkan ribuan rumah tangga di Kota Kaimana yang belum tersentuh layanan air bersih yang dikelola pihak PDAM.  Untuk memenuhi kebutuhan air bersih, warga terpaksa menggunakan air sumur untuk memasak dan mencuci. Masyarakat berharap Pemerintah Daerah dapat mengambil langkah bijak agar penyaluran air bersih dari PDAM lebih merata untuk […]

Continue Reading

Ponsel Bisa Mencegah Kebakaran Hutan? Mengapa Tidak

JAKARTA,BL-Para peneliti dari Universitas British Columbia sedang mengembangkan aplikasi untuk ponsel pintar yang bisa membantu menghindar terjadinya kebakaran hutan dengan cara mengidentifikasi wilayah yang mempunyai resiko tinggi. Aplikasi pengukuran kebakaran itu, didesain oleh para ahli dan sejumlah perwakilan masyarakat, ditujukan untuk mengukur kandungan bahan bakar yang diperlukan untuk membuat kebakaran di hutan, kata para peneliti. […]

Continue Reading