Yuk Mengenal Keunikan dan Keajaiban Danau Akhir Zaman Tebarias di Palestina

Danau Tiberias. Foto : World Atlas Danau Tebarias, yang juga dikenal sebagai Danau Galilea atau Danau Tiberias, terletak di wilayah Palestina dan memiliki berbagai nama sesuai dengan bahasa dan sejarah lokal. Danau ini dalam bahasa Arab disebut dengan danau Thabariyah. Nama danau ini begitu familier karena dikaitkan dengan tanda kiamat. Konflik di wilayah sekitarnya  terutama antara […]

Continue Reading

Bantuan Kemanusiaan Indonesia Tiba di Mesir Untuk Dukung Palestina

KAIRO, BERITALINGKUNGAN.COM – Bantuan Kemanusiaan Pemerintah Indonesia untuk Palestina tiba di Bandara Internasional Kairo, Mesir pada Kamis (4/4) pukul 10.00 pagi waktu setempat. Bantuan kemanusiaan itu tiba di Kairo setelah menempuh penerbangan selama kurang lebih 12 jam dengan menggunakan pesawat Garuda Indonesia tipe A330-900 yang juga membawa delegasi Indonesia untuk misi kemanusiaan. Delegasi yang dipimpin […]

Continue Reading