Dukung Pola Hidup Vegan, Vegan Squad Serukan Presiden Prabowo Ambil Langkah Strategis Atasi Iklim
Komunitas Vegan Squad saat mengadakan konferensi pers di Jakarta. JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM – Vegan Squad, sebuah komunitas vegan yang aktif mengkampanyekan gaya hidup ramah lingkungan, mengajukan surat terbuka kepada Presiden Prabowo Subianto pada 2 November 2024. Dalam surat tersebut, Yogen M. Wijaya, Koordinator Vegan Squad, menyampaikan urgensi langkah strategis untuk mengatasi perubahan iklim yang semakin mengancam […]
Continue Reading