Pakar Kehutanan Indonesia Belajar dari Amerika Serikat, Dorong Pengelolaan Hutan Berkelanjutan

WASHINGTON DC, BERITALINGKUNGAN.COM — Dalam upaya memperkuat tata kelola hutan berkelanjutan di Indonesia, delegasi pakar kehutanan, pejabat pemerintah, dan jurnalis Indonesia tengah mengikuti program bergengsi International Visitor Leadership Program (IVLP) yang digelar oleh Departemen Luar Negeri Amerika Serikat. Program yang berlangsung dari 19 April hingga 10 Mei 2025 ini mengusung tema “Improving Forest Management” dan […]

Continue Reading

Hutan Terbuka Masih Memiliki Nilai Ekologis, Asalkan Tidak Terlalu Terluka

Areal hutan yang terbuka karena penebangan. Foto : Zoe G. Davies. LONDON, BERITALINGKUNGAN.COM – Hutan hujan yang telah ditebang ternyata masih memiliki nilai ekologi, jika tidak terlalu parah terdegradasi. Penelitian terbaru yang dilakukan oleh tim dari Imperial College London menunjukkan bahwa hutan yang mengalami penebangan tidak harus kehilangan semua nilai ekologinya. Penelitian ini, yang dipublikasikan […]

Continue Reading