Rochimawati dan Joni Terpilih Sebagai Pemimpin Baru SIEJ
JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM- Masyarakat Jurnalis Lingkungan Indonesia atau The Society of Indonesian Environmental Journalist (SIEJ) yang didirikan pada tahun 2006 lalu, kini punya pemimpin baru yang terpilih melalui e-voting dalam Rapat Umum Anggota yang juga dikenal sebutan PERNAS SIEJ yang digelar di Hotel Amaris, Jakarta (1/12). Terpilih Rochimawati jurnalis VIVA.co.id dan Joni Aswira, jurnalis CNN TV, […]
Continue Reading