Dukung Budi Daya Sorgum di NTT, Yayasan KEHATI Raih Sustainable Investment in Action Award 2021
JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM — Yayasan KEHATI bersama PT BNP Paribas Asset Management (PT BNP Paribas AM) dinobatkan sebagai pemenang Sustainable Investment in Action (SIA) Award 2021 kategori Basic Needs. Direktur Eksekutif Yayasan KEHATI Riki Frindos mengatakan, kegiatan itu bertujuan untuk memberikan dukungan terkait investasi yang berdampak, dengan harapan menjadi inspirasi dan menciptakan lebih banyak keterlibatan lembaga […]
Continue Reading