Bank Danai USD 37,7 Miliar Perusahaan Tambang yang Sebabkan Kerusakan Lingkungan dan Pelanggaran HAM

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM – Koalisi internasional Forests & Finance mengungkap fakta bahwa perbankan telah mengucurkan kredit sedikitnya USD 37,7 miliar kepada 23 perusahaan pertambangan kecil hingga besar yang berisiko menyebabkan kerusakan hutan, pencemaran air, dan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) di tiga wilayah tropis.    Lima pemodal teratas adalah Citigroup, BNP Paribas, SMBC Group, MUFG dan […]

Continue Reading

Pengembangan Listrik Tenaga Angin Dilirik Perbankan

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM- Pengembangan pembangkit listrik tenaga angin sebagai sumber energi masa depan kian menarik minat perbankan. Itu tampak pada beberapa forum membahas soal pengembangan pembangkit listrik tenaga bayu (PLTB) yang melibatkan kalangan perbankan sebagai salah satu stakeholder penting. Tadinya hanya BRI dan Bank Mandiri yang tertarik pada pendanaan proyek pengembangan pembangkit listrik tenaga air (microhydro) […]

Continue Reading