5 Ton Sampah Organik dari Pasar Gedebage Siap Diolah dengan Metode BSF

BANDUNG, BERITALINGKUNGAN.COM — Pimpinan BLUD UPT Pengelolaan Sampah DLHK Kota Bandung R. Ramdani menjelaskan bahwa Pasar Gedebage yang luasnya mencapai 14.536 meter persegi telah menghasilkan 10 ton sampah, setiap harinya. Pasar yang aktif sejak tahun 2010 itu menyediakan berbagai macam barang jualan dengan jumlah kios mencapai 1008 unit. Pasar Gedebage merupakan salah satu pasar induk […]

Continue Reading

Pusat Perbelanjaan Terapkan Penggunaan Kantong Belanja Ramah Lingkungan

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM – Pemprov DKI Jakarta secara resmi memberlakukan kewajiban penggunaan kantong belanja ramah lingkungan sejak Rabu (1/7/2020) lalu. Kebijakan itu merupakan Peraturan Gubernur Nomor 142 tahun 2019 yang ditujukan pada dua subjek, yaitu; pemilik toko swalayan/ pedagang dan pengelola pusat perbelanjaan (mall) dan pasar. Sebelum diberlakukannya kebijakan tersebut, pihak Perumda Pasar Jaya telah menyosialisasikan larangan […]

Continue Reading