KLHK Perkuat Kebijakan Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM- Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) terus memantapkan kebijakan terkait pengendalian kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Indonesia. Hal ini sebagai bukti keseriusan Pemerintah dalam mewujudkan Indonesia bebas asap karhutla. Kali ini KLHK menyusun Standar Operasional Prosedur (SOP) Kegiatan Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan (dalkarhutla), dengan payung hukum Peraturan Direktur Jenderal Pengendalian Perubahan […]

Continue Reading

Cegah Karhutla sebagai Upaya Bela Negara

PONTIANAK, BERITALINGKUNGAN.COM- Sebagai garda terdepan dalam upaya pencegahan kebakaran hutan dan lahan (karhutla), anggota Manggala Agni dituntut memiliki etos kerja, nilai perjuangan dan kerjasama tim yang baik. Hal ini diperlukan dalam menentukan langkah cepat dan tepat pengendalian karhutla, terutama pada medan yang berat. Direktur Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan, Raffles B. Panjaitan, mengungkapkan KLHK terus […]

Continue Reading

Harvard dan Columbia memperkirakan 100.300 kasus kematian dini akibat kebakaran hutan

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM- Hasil studi terbaru yang mengejutkan dari Universitas Harvard dan Universitas Columbia memperkirakan 100.300 kasus kematian dini akibat krisis kebakaran yang menghancurkan hutan Indonesia tahun lalu, 91.600 diantaranya terjadi di Indonesia. Perkiraan ini sangat jauh di atas pernyataan resmi pemerintah Indonesia tahun lalu yang menyebutkan 19 orang meninggal karena asap. Penelitian yang diumumkan hari […]

Continue Reading

Kejahatan Korporasi makin ganas, WALHI desak Presiden Jokowi segera bertindak

Direktur Eksekutif Walhi, Nur Hidayati saat wawancara dengan sejumlah wartawan di acara Pertemuan Nasional Jurnalis Lingkungan SIEJ di Bogor (06/09/2016). Foto : Rochimawati Ochi/SIEJ JAKARTA,BERITALINGKUNGAN.COM- Beberapa hari ini publik diperlihatkan dengan berbagai peristiwa yang bukan hanya mencoreng komitmen Presiden Jokowi untuk penegakan hukum dalam kasus kebakaran hutan dan lahan, namun juga mengusik rasa keadilan bagi […]

Continue Reading

Ini kronologis penyanderaan PPNS dan Polhut KLHK di Rokan Hulu

 Rumah masyarakat (pekerja perusahaan) dan bekas stacking (sengaja dibakar). Foto : dok KLHK/Sitinurbaya.com. RIAU, BERITALINGKUNGAN.COM-  Sebanyak tujuh pegawai Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) yang terdiri dari Penyidik Pegawai Negeri Sipil (PPNS) dan Polisi Kehutanan (Polhut) disandera di Rokan Hulu, Provinsi Riau. Penyanderaan ini dilakukan segerombolan massa yang diindikasi kuat dikerahkan oleh perusahaan PT. Andika […]

Continue Reading

Greenpeace gugat KLHK terkait keterbukaan informasi geospasial

Kebakaran hutan di Riau. Foto : Adek Berry/AFP. JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM- Hari ini Greenpeace Indonesia memenuhi undangan sidang pertama di Komisi Informasi Publik di Jakarta terkait gugatan Greenpeace terhadap Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) terkait keterbukaan informasi geospasial/peta.  Juru kampanye hutan Greenpeace Indonesia, Teguh Surya mengatakan, keterbukaan atas informasi peta merupakan hal penting dalam mendorong perbaikan […]

Continue Reading

PT Jatim Jaya Perkasa diputuskan bersalah atas kebakaran lahan di Riau

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM- Setelah pembacaan putusan sidang sempat ditunda 2 kali, Majelis Hakim PN Jakarta Utara yang menangani perkara gugatan Kementerian LHK terhadap PT. Jatim Jaya Perkasa (JJP) yaitu akhirnya memutuskan PT. JJP melakukan perbuatan melawan hukum. Walaupun Majelis Hakim sudah memutuskan bahwa PT. JJP sudah melakukan Perbuatan Melawan Hukum (PMH) atas kebakaran dilokasi kebun sawit mereka. […]

Continue Reading

Kebakaran hutan dan lahan kembali terjadi di Riau dan Kalimantan

Ilustrasi pemadaman kebakaran hutan dan lahan. dok. BL. JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM- Meski sudah memasuki musim penghujan, namun kebakaran hutan dan lahan kembali terjadi di Riau dan Kalimantan. Berdasarkan laporan yang diterima KLHK, saat ini di Dumai-Riau telah dilakukan pemadaman gabungan dengan melibatkan unsur TNI, Polri, Manggala Agni dan BPBD serta masyarakat. Konsentrasi dilakukan di kawasan Bukit […]

Continue Reading

Greenpeace Ekspos Hutan Gambut Terbakar yang Ditanami Kelapa Sawit

Lahan gambut yang terbakar beberapa waktu lalu, sudah ditanami bibit sawit baru. Foto : Greenpeace. JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM-  Greenpeace Asia Tenggara hari ini meliris berbagai foto dan video yang menunjukkan bibit sawit baru saja ditanam di lahan gambut yang sudah hancur terbakar beberapa kali di pinggir kawasan konservasi orangutan. Sebelumnya Kepala Data dan Informasi Badan Nasional […]

Continue Reading

Pansus Asap Ancam Ungkap Kasus Perusahaan Besar

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM – Ketua Pansus Asap DPD RI Parlindungan Purba berjanji akan mengungkap perusahaan-perusahaan besar yang terlibat dalam pembakaran hutan dan lahan selama ini. Seperti Sinar Mas Group, Sampoerna, Raja garuda Mas, Wilmar, PTPN, Sime Darby, Cargill, First Resource, Provident Agro, dan Marubeni, yang disebut-sebut oleh Walhi. Untuk sepuluh perusahaan itu DPD RI akan memastikan dengan […]

Continue Reading