Green Fund Digital Philanthropy Solusi Pembiayaan Restorasi Lingkungan

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM — Greeneration Foundation bersama Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Indonesia meluncurkan Green Fund Digital Philanthropy (GFDP) pada 28 April lalu. GFDP merupakan sebuah platform gotong royong untuk menghimpun pendanaan publik secara inovatif dan akuntabel berbasis teknologi digital. Founder Greeneration Foundation Bijaksana Junerosano mengatakan, platform itu akan menghubungkan berbagai pihak yang ingin membantu berbagai […]

Continue Reading

“Fishing for Litter” Solusi Sampah Laut Indonesia

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM – Program EcoRanger dari Greeneration Foundation menghadirkan solusi penanganan sampah laut dengan melibatkan garda terdepan pelindung laut yaitu para nelayan dalam proyek Fishing For Litter. Hal itu dilakukan karena tak ingin sampah semakin banyak yang berakhir di lautan.   Aksi nyata kolaboratif ini didukung sepenuhnya oleh Uni Eropa dan Pemerintah Jerman dalam proyek Rethinking […]

Continue Reading

Sampah Bayangi Desa Wisata Hijau Bilebante, Lombok Tengah

LOMBOK TENGAH, BERITALINGKUNGAN.COM – Dalam rangka Hari Peduli Sampah Nasional 2022, EcoRanger dari Greeneration Foundation bersama Yayasan Aksi Indonesia Lestari (Ddorocare) melakukan serangkaian aksi nyata mewujudkan NTB “Zero Waste” melalui penelitian dan clean-up. Didukung oleh Kedutaan Besar Selandia Baru, aksi tersebut dilakukan di Desa Wisata Hijau Bilebante, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat pada 21-28 Januri […]

Continue Reading

Nelayan Banyuwangi Bersih – Bersih Sampah Di Pantai Wedi Ireng

BANYUWANGI, BERITALINGKUNGAN.COM – Greeneration Foundation melalui program EcoRanger tergabung dalam aliansi aksi kolaborasi Rethinking Plastics: Circular Economy Solution to Marine Litter menggerakan 90 nelayan lokal di Dusun Pancer Banyuwangi. Hal itu sebagai garda terdepan untuk sapu bersih sampah plastik di Samudera Hindia sekitar Pantai Wedi Ireng, Desa Sumberagung, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.   “Aksi kolaborasi diwujudkan dalam […]

Continue Reading

EcoRanger Dukung Pengolahan Sampah di Kawasan Pariwisata

BANYUWANGI, BERITALINGKUNGAN.COM — Menteri BUMN Erick Thohir mendukung potensi pengembangan pengolahan sampah menjadi energi terbarukan di Banyuwangi. Dukungan itu ditunjukan dengan penyerahan motor roda tiga (triseda) dan uang tunai sejumlah Rp2 miliar bersamaan dengan peresmian Doesoen Kakao dengan PTPN XII yang akan menjalankan industri cokelat.   Konsep pengelolaan sampah menjadi energi yang populer disebut Waste to […]

Continue Reading

Fishing For Litter, Solusi Atasi Sampah Laut

BANYUWANGI, BERITALINGKUNGAN.COM — Krisis sampah laut yang tak kunjung usai menjadikan Indonesia sebagai penghasil sampah terbesar kedua di dunia. Indonesia menghasilkan sedikitnya 64 juta ton sampah plastik setiap tahunnya. Bahkan, laut Indonesia menerima 3,2 juta ton sampah plastik yang tak bisa dikelola setiap tahunnya.   Krisis sampah laut terus mengancam keberlanjutan hidup masyarakat maupun lingkungan. […]

Continue Reading

Berita Lingkungan Raih Juara II Kompetisi Artikel Jurnalistik

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM — Jurnalis beritalingkungan.com meraih juara kedua pada ajang Kompetisi Artikel Jurnalistik yang digelar Greeneration Foundation dan Danone Indonesia. Lomba tersebut bertujuan mengedukasi masyarakat tentangnya pengelolaan sampah dan ekonomi sirkular di Indonesia    Marwan Aziz selaku founder beritalingkungan.com  mengapresiasi pencapaian tersebut dan menganggapnya sebagai permulaan yang baik. “Ini ibarat pecut bagi kami untuk semakin terpacu […]

Continue Reading

CEF Dorong Transisi Ekonomi Sirkular

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM — Greeneration Foundation kembali menyelenggarakan Indonesia Circular Economy Forum (ICEF) sebagai wadah diskusi perihal transisi Indonesia menuju ekonomi sirkular.    Di tahun keempatnya, ICEF diselenggarakan pada tanggal 21-23 Juli 2021 secara virtual dan streaming Youtube mengangkat tema Towards Smart & Sustainable Cities Through Circular Economy: Building Resilience During Covid-19 Recovery.   Deputi Bidang Ekonomi Kementerian Perencanaan […]

Continue Reading

“Urban Farming” Solusi Pertanian Berkelanjutan

JAKARTA, BERITALINGKUNGAN.COM – Sistem pangan lokal yang ditanam dan bisa langsung dikonsumsi, kini menjadi kebutuhan warga perkotaan. Produksi pangan yang bertanggung jawab seperti itu dapat dilakukan dengan memanfaatkan lahan yang tersedia di sekitar kita (urban farming).  Kebun Belakang, salah satu komunitas pertanian perkotaan di Bandung telah melakukan penanaman, pengolahan dan mendistribusikan sayuran, atau hasil ternak […]

Continue Reading