Presiden Jokowi tinjau Pembangunan Bendungan Kuwil Kawangkoan
Bendungan Kuwil di Minahasa. Foto Kitanesia. MINAHASA, BERITALINGKUNGAN.COM- Agenda pertama Presiden Joko Widodo di hari kedua berada di Provinsi Sulawesi Utara, Selasa 27 Desember 2016, meninjau salah satu proyek infrastruktur yang sedang dikerjakan pemerintah yaitu Bendungan Kuwil Kawangkoan di Minahasa Utara. “Ini adalah waduk Kuwil di Kabupaten Minahasa Utara, Provinsi Sulawesi Utara, luasnya 308 hektar. […]
Continue Reading